Waspadai Akibat Kristal Kolesterol Jahat Yang Diabaikan dan Di Anggap Remeh Untuk pembentukan sel dan sebagai bahan baku hormon, kolesterol sangat diperlukan. Jadi kolesterol ini lemak yang terdapat di dalam aliran tubuh. Kolesterol terbentuk secara alami di dalam tubuh tentunya didukung oleh beberapa makanan yang kita konsumsi. Makanan yang mendukung terbentuknya kolesterol ini yaitu makanan …